Resep Masakan Ikan Bandeng Saus Tiram
Resep Masakan Ikan Bandeng Saus Tiram
Buruan ke pasar, deh mom! Beli bahan di resep Ikan Bandeng Masak Saus Tiram ini, lalu segera buat di rumah. Rasanya sudah teruji lezat dan disukai banyak orang. Dijamin, enggak akan nyesel.
Bahan :
-1 ekor ikan bandeng
-1 siung bawang bombay
-10 buah cabe
-Saos sambal
-Saos tiram
-Kecap asin
-Minyak utk menumis (secukupnya)
Cara membuatnya :
-bersihkan ikan bandeng dan potong menjadi dua bagian
-iris tipis-tipis bawang bombay
-iris kecil-kecil cabenya
-panaskan miinyak untuk menumis -masukkan bawang bombay, tumis sampai harum
-masukkan saos sambal dan saos tiram secukupnya (sesuai selera) aduk-aduk hingga tercampur
-masukkan irisan cabe
-lalu masukkan ikannya tutup wajannya biar matangnya merata, bolak balik ikannya -hidangkan
Itulah resep ikan dari zona resep masakan semoga bermanfaat, jangan lupa share ya....:)
Selamat menikmati - zona resep masakan